Times Internet
(Dialihkan dari Indiatimes)
| Didirikan | 1999 |
|---|---|
| Kantor pusat | Gurgaon, India |
| Tokoh kunci |
|
| Industri | Layanan Internet |
| Induk | The Times Group |
| Anak perusahaan | Lihat di bawah |
| URL | timesinternet |
Times Internet adalah perusahaan India yang memiliki, mengoperasikan, dan berinvestasi dalam berbagai produk, layanan, dan teknologi internet. Perusahaan tersebut adalah sebuah lengan digital dari Times Group, konglomerat media terbesar di India.[1]
Referensi
- ^ "Biggest names in music rock Gaana show". India Post (dalam bahasa American English). Diakses tanggal 18 June 2018.
Pranala luar
- Times Internet, Official website of Times Internet

