Ronni Hawk
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan. (Desember 2023) |
| Ronni Hawk | |
|---|---|
| Lahir | Veronica Faith Hawk 9 September 1999 Boca Raton, Florida, Amerika Serikat |
| Pekerjaan | Aktris |
| Tahun aktif | 2014–sekarang |
Ronni Hawk (lahir 9 September 1999) adalah seorang aktris asal Amerika Serikat. Dia dikenal karena memerankan Rachel Diaz dalam serial komedi Disney Channel, Stuck in the Middle, dan memerankan Olivia dalam serial komedi Netflix, On My Block.[1][2]
Filmografi
Televisi
| Tahun | Judul | Peran | Keterangan |
|---|---|---|---|
| 2014 | Playing Hooky | Leah | Episode: "Playing Balls" |
| 2016–2018 | Stuck in the Middle | Rachel Diaz | Pemain utama (musim 1–2); tamu spesial (musim 3) |
| 2018 | On My Block | Olivia | Pemain pendukung (musim 1) |
| 2018 | S.W.A.T. | Tiffany | Episode: "The Tiffany Experience" |
| 2020 | Legacies | Wendy | 2 episode |
Referensi
- ↑ Petski, Denise (January 30, 2018). "'On My Block' Trailer: First Look At Netflix Comedy From 'Awkward' Creator Lauren Iungerich & Premiere Date". Deadline Hollywood. Diakses tanggal April 6, 2020.
- ↑ Thomas, Kaitlin (March 29, 2019). "We Finally Know What Happened to Olivia on On My Block". TV Guide. Diakses tanggal April 6, 2020.
Pranala luar
- Situs web resmi
- Ronni Hawk di IMDb (dalam bahasa Inggris)

