The Russian Novel
| The Russian Novel | |
|---|---|
| Nama lain | |
| Hangul | 러시안 소설 |
| Alih Aksara yang Disempurnakan | Reosian Soseol |
| Sutradara | Shin Yeon-shick |
| Produser | Shin Yeon-shick |
| Ditulis oleh | Shin Yeon-shick |
| Pemeran | Kang Shin-hyo Kyung Sung-hwan Lee Jae-hye |
| Penata musik | Kim Shin-il |
| Sinematografer | Choi Yong-jin |
| Penyunting | Kim Jung-hoon |
| Distributor | KT&G Sangsangmadang |
Tanggal rilis |
|
| Durasi | 140 menit |
| Negara | Korea Selatan |
| Bahasa | Korea |
| Anggaran | ₩30.000.000 |
Pendapatan kotor | ₩43.741.400 |
The Russian Novel (Hangul: 러시안 소설; RR: Reosian Soseol) adalah sebuah film yang dirilis di Korea Selatan pada tahun 2012. Penulis naskah dan dan sutradara untuk The Russian Novel adalah Shin Yeon-shick. Film ini mengisahkan tentang seorang pengarang yang terbangun dari koma selama 27 tahun menjadi salah satu pengarang terbaik di negaranya, dikenal karena sebuah buku yang tidak ditulis olehnya.[1][2] Film tersebut menjalankan penayangan perdana dunianya pada 2012 di Festival Film Internasional Busan ke-17 dimana Shin memenangkan penghargaan Sutradara Terbaik dari Director's Guild of Korea.[3]
Referensi
- ^ Conran, Pierce (17 January 2013). "In Focus: The Russian Novel". Korean Cinema Today. Diakses tanggal 2014-09-01.
- ^ "The Russian Novel". BIFF. Diarsipkan dari asli tanggal 2014-09-03. Diakses tanggal 2014-09-01.
- ^ "BIFF Archive: 17th (2012)". BIFF. Diarsipkan dari asli tanggal 2014-10-28. Diakses tanggal 2014-09-01.
Pranala luar
- The Russian Novel di Korean Movie Database
- The Russian Novel di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) The Russian Novel di HanCinema

