More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Batasan Ungu yang Terlarang - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Batasan Ungu yang Terlarang - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Batasan Ungu yang Terlarang

  • English
  • Français
  • 客家語 / Hak-kâ-ngî
  • 日本語
  • 한국어
  • Português
  • Русский
  • Tiếng Việt
  • 中文
  • 閩南語 / Bân-lâm-gí
  • 粵語
Sunting pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
  • Wikimedia Commons
  • Butir di Wikidata
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Batasan Ungu yang Terlarang (Pinyin:Zǐ Wēi Yuán, Hanzi tradisional: 紫微垣, Inggris: the Purple Forbidden Enclosure) adalah salah satu dari Tiga Batasan (Pinyin:Sān Yuán, Hanzi tradisional: 三垣, Inggris:Three enclosures). Bintang-bintang dan asterisma yang adalah pada kelompok ini terdapat di dekat kutub utara langit dan akan selalu tampak sepanjang tahun.

  • Di Jepang, area ini disebut Shibien (Hiragana:しびえん)
  • Di Korea, area ini disebut Jamiwon (Hangeul:자미원)
  • Di Vietnam, area ini disebut Tử Vi viên

Asterisme dan bintang

[sunting | sunting sumber]

Asterisma dan bintang yang ada pada Batasan ini adalah:

Nama asterisme Nama (bahasa Cina) Jumlah bintang Rasi bintang Representasi
Kutub Utara 北極 5 Ursa Minor / Camelopardalis Lima bintang di Kutub Utara
Empat Penasehat 四輔 4 Camelopardalis Empat asisten Raja Chen
Barisan yang Melengkung 勾陳 5 Ursa Minor / Cepheus Sesuatu yang melengkung seperti kait, pada masa lalu tanda ini merupakan harem dari the Yellow Emperor atau Princess of Heaven
Raja Agung di Langit 天皇大帝 1 Cepheus Sang Raja di langit
Pilar di Langit 天柱 5 Draco/Cepheus Tiang penjaga, juga untuk menopang dunia
Gadis yang Menunggu 御女 4 Draco Para istri atau para pelayan wanita
Protokol Wanita 女史 1 Draco Petugas wanita untuk etika yang bertanggungjawab kepada sang Ratu
Petugas Arsip Kerajaan 柱史 1 Draco Petugas yang bertanggungjawab untuk arsip historikal
Sekretaris Kerajaan 尚書 5 Draco Jabatan pada kepegawaian kerajaan
Tempat Tidur di Langit 天床 6 Ursa Minor / Draco Anak di tempat tidur
Hakim Ketua 大理 2 Camelopardalis Hakim ketua dan pemutus
Kebajikan yang Tersembunyi 陰德 2 Draco Sesuatu yang tersembunyi dari sang Raja dan terlarang untuk diketahui
Enam Jia 六甲 6 Camelopardalis Atribut pertandingan dari enam dekade
Interior Ruang Duduk Lima Raja 五帝內座 5 Cepheus/Cassiopeia Lima bagian dari kerajaan langit
Payung sang Raja 華蓋 7 Cassiopeia Payung yang digunakan oleh sang Raja
Pembawa Payung sang Raja 杠 9 Cassiopeia / Camelopardalis Pegangan payung
Dinding di Kiri 紫微左垣 8 Draco/ Cepheus/Cassiopeia Delapan bintang penjaga di kiri
Dinding di Kanan 紫微右垣 7 Ursa Major / Draco/ Camelopardalis Tujuh bintang penjaga di kanan
Yang Pertama di Langit 天乙(天一) 1 Draco Satu dari tiga dewa pada legenda kuno
Yang Pertama dan Agung 太乙(太一) 1 Draco Satu dari tiga dewa pada legenda kuno
Dapur di Dalam 內廚 2 Draco Dapur di kuil
Gayung di Utara 北斗 7 Ursa Major Bintang Biduk (The Big Dipper)
Tombak di Langit 天槍 3 Boötes Senjata penjaga
Asisten 輔 1 Ursa Major Menteri yang mengurus Bintang Kutub Utara (Fǔchú)
Lembing yang Kusam 玄戈 1 Boötes Sebuah senjata
Tiga Keunggulan 三公 3 Canes Venatici
Perdana Menteri 相 1 Canes Venatici Sang perdana menteri
Hakim untuk Kemuliaan 天理 4 Ursa Major Hukuman di penjara atau hakim yang mulia
Penjaga Matahari 太陽守 1 Ursa Major Menteri atau jenderal
Kerajaan 太尊 1 Ursa Major Keluarga kerajaan atau para leluhurnya
Penjara di Langit 天牢 6 Ursa Major Penjara atau kurungan
Kasim 勢 4 Leo Minor Kasim
Sentra Administratif 文昌 6 Ursa Major Enam departemen pemerintahan
Langkah di Dalam 內階 6 Ursa Major Tangga di Istana Ungu
Tiga Instruktur Kepala 三師 3 Ursa Major
Delapan Jenis Tanaman 八榖 8 Auriga/Camelopardalis Delapan jenis tanaman, yaitu beras, millet, jagung, gandum, kedelai, kacang, cokelat, ganja atau petugas yang mengelola hasil bumi
Ruang Tamu 傳舍 9 Pisces/Cassiopeia/Camelopardalis Ruang penerimaan tamu
Dapur di Langit 天廚 6 Draco Dapur umum untuk para pegawai
Alat Pemukul Padi di Langit 天棓 5 Draco/Hercules Alat pertanian untuk memukul padi

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  • http://www.chinapage.com/astronomy/syho_files/ziweiyuan.html
  • l
  • b
  • s
Rasi bintang Tiongkok
Tiga Batasan (三垣)
  • Batasan Ungu yang Terlarang (紫微垣)
  • Batasan Istana Sang Tertinggi (太微垣)
  • Batasan Pasar di Langit (天市垣)
Empat Simbol (四象) dan
28 Rumah Besar (二十八宿)
Timur – Naga Biru (青龍)
  • Tanduk (角)
  • Leher (亢)
  • Akar (氐)
  • Ruangan (房)
  • Jantung (心)
  • Ekor (尾)
  • Keranjang Tampi (箕)
Selatan – Burung Merah (朱雀)
  • Sumur (井)
  • Hantu (鬼)
  • Pohon Willow (柳)
  • Bintang (星)
  • Jala yang Terkembang (張)
  • Sayap (翼)
  • Kereta Perang (軫)
Barat – Macan Putih (白虎)
  • Kaki (奎)
  • Tali Ikatan (婁)
  • Perut (胃)
  • Kepala yang Berambut (昴)
  • Jala (畢)
  • Paruh Kura-kura (觜)
  • Tiga Bintang (參)
Utara – Kura-kura Hitam (玄武)
  • Gayung (斗)
  • Kerbau (牛)
  • Gadis (女)
  • Kehampaan (虛)
  • Atas Atap (危)
  • Tempat Berkemah (室)
  • Dinding (壁)
Tengah – Huang Long (黃龙, kadang-kadang)


Ikon rintisan

Artikel bertopik bintang ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Batasan_Ungu_yang_Terlarang&oldid=22474026"
Kategori:
  • Rasi bintang Tiongkok
Kategori tersembunyi:
  • Semua artikel rintisan
  • Semua artikel rintisan selain dari biografi
  • Rintisan bertopik bintang
  • Semua artikel rintisan Desember 2022

Best Rank
More Recommended Articles