More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Gedung Yayasan Pusat Kebudayaan - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Gedung Yayasan Pusat Kebudayaan - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Gedung Yayasan Pusat Kebudayaan

  • Sunda
Sunting pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
  • Wikimedia Commons
  • Butir di Wikidata
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Gedung Yayasan Pusat Kebudayaan (YPK) atau Galeri Pusat Kebudayaan merupakan sebuah bangunan bersejarah di kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia.

Gedung YPK ini berlokasi di Jl. Naripan No. 7 Bandung dan sekarang gedung ini berfungsi sebagai tempat pergelaran pertunjukan seni dan budaya. Gedung ini juga dapat digunakan untuk acara seminar, kongres, pertemuan, bahkan untuk pesta perkawinan atau pesta perpisahan sekolah.

Sejarah

[sunting | sunting sumber]

Gedung ini dibangun pada masa pemerintahan kolonial Hindia Belanda. Gedung ini dahulunya berfungsi sebagai Sositet (Balai Pertemuan) yang bernama Ons Genoegen. Dan dahulunya pada gedung ini terdapat tempat main bilyar, catur, main kartu, serta terdapat juga ruang makan dan minum sambil mendengarkan hiburan musik dari band atau orkes masa itu.

Pada zaman pergerakan kemerdekan pada tahun 1930-an, para tokoh politik nasional juga sudah memanfaatkannya untuk vergadering (rapat) ataupun ceramah politik.


Ikon rintisan

Artikel bertopik bangunan dan struktur ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Gedung_Yayasan_Pusat_Kebudayaan&oldid=25101818"
Kategori:
  • Kota Bandung
  • Arsitektur Hindia Belanda
Kategori tersembunyi:
  • Semua artikel rintisan
  • Rintisan bertopik bangunan dan struktur
  • Semua artikel rintisan Desember 2023

Best Rank
More Recommended Articles