More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Mário Viegas Carrascalão - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Mário Viegas Carrascalão - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Mário Viegas Carrascalão

  • Deutsch
  • English
  • Português
  • Русский
Sunting pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
  • Wikimedia Commons
  • Butir di Wikidata
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Mário Viegas Carrascalão
Carrascalao pada tahun 2017
Deputi Perdana Menteri Timor Leste
Masa jabatan
5 Maret 2009 – 8 September 2010
PresidenJosé Ramos-Horta
Taur Matan Ruak
Perdana MenteriXanana Gusmão
Duta Besar Indonesia untuk Rumania
Masa jabatan
1994 – 1997
PresidenSoeharto
Wakil PresidenTry Sutrisno
Sebelum
Pendahulu
Lamtiur Andaliah Panggabean
Pengganti
Tjahjani Sukadi
Sebelum
Gubernur Timor Timur ke-3
Masa jabatan
18 September 1982 – 18 September 1992
PresidenSoeharto
WakilAntonius Baldinuci Saridjo
Sebelum
Pendahulu
Guilherme Maria Gonçalves
Pengganti
José Abílio Osório Soares
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1937-05-12)12 Mei 1937
Baucau, Timor Portugis
Meninggal19 Mei 2017(2017-05-19) (umur 80)
R.S.U.P. Nasional Guido Valdares
Culu Hun, Kristus Raja, Dili
Sebab kematianTabrakan mobil dengan tiang akibat serangan jantung di Motael, Vera Cruz, Dili, sehari setelah menerima penghargaan tertinggi negara itu, Collar of the Order of Timor Leste dan seminggu setelah ulang tahunnya yang ke-80
KebangsaanTimor Portugis (1937–75)
Indonesia (1975–99)
Timor Leste (1999-2017)
Suami/istriMaria Helena Stoffel Cidrack
Anak3
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mário Viegas Carrascalão (12 Mei 1937 – 19 Mei 2017) adalah seorang politikus Timor-Leste yang menjabat sebagai Deputi Perdana Menteri Timor-Leste pada tanggal 5 Maret 2009 hingga 8 Maret 2010. Ia ditunjuk sebagai Deputi Perdana Menteri II pada saat Perdana Menteri Xanana Gusmão melakukan reshuffle (perombakan) pada kabinetnya dan resmi diambil sumpahnya oleh Presiden José Ramos Horta pada tanggal 5 Maret 2009 di Dili.[1]

Pada masa pemerintahan Indonesia, ia pernah menjabat sebagai Gubernur Timor Timur dari 18 September 1982 sampai 18 September 1992,[2] Duta Besar RI untuk Rumania dan Moldova (1994-1997), serta penasehat politik Presiden B.J. Habibie pada tahun 1999.

Latar belakang

[sunting | sunting sumber]

Setelah menamatkan pendidikan dasar di Dili, Mário Viegas Carrascalão melanjutkan ke Portugal untuk memperoleh gelar insinyur. Sekembalinya dari sana, ia bekerja untuk Dinas Pertanian dan Kehutanan Timor Timur (sebelum invasi) dan terlibat dalam politik. Bersama dengan dua saudaranya Manuel dan João, ia mendirikan partai UDT.[butuh rujukan]

Anaknya Pedro Miguel Stoffel Cidrack Viegas Carrascalão adalah seorang artis bersama dengan saudaranya, Sonia Dora Stoffel Cidrack Viegas Carrascalão. Pedro Miguel Stoffel Cidrack Viegas Carrascalão merupakan suami dari aktris dan model asal Indonesia, Sarah Azhari.[butuh rujukan]

Riwayat jabatan

[sunting | sunting sumber]

Indonesia

[sunting | sunting sumber]
  • Gubernur Timor Timur (1982–1992)
  • Duta Besar RI untuk Rumania (1994–1997)[3]
  • Anggota Dewan Pertimbangan Agung RI (1997–1999)

Timor Leste

[sunting | sunting sumber]
  • Perdana Menteri CNRT (1999–2002)
  • Deputi Perdana Menteri Timor Leste (2009–2010)

Penghargaan

[sunting | sunting sumber]
  •  Timor Leste :
    • Collar of the Order of Timor-Leste (18 Mei 2017)[4][5]
  •  Indonesia :
    • Bintang Mahaputera Utama (12 Agustus 1992)[6]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Sejarah Timor Leste dan Hikayat Mario Carrascalao". Tirto.id. Diakses tanggal 20 September 2020.
  2. ^ Etan: Regime of Occupation
  3. ^ "Former Ambassadors of the Republic of Indonesia to Republic of Moldova". Ministry for Foreign Affairs. Diakses tanggal 20 September 2020.
  4. ^ "BIOGRAFIA Mário Viegas Carrascalão" (dalam bahasa Tetun). Agência Noticiosa de Timor-Leste. 19 Mei 2017. Diakses tanggal 3 September 2024.
  5. ^ "Government expresses condolences on the passing of Mário Viegas Carrascalão". Website Resmi Pemerintah Timor Leste. 19 Mei 2017. Diakses tanggal 14 Juni 2017.
  6. ^ "Daftar WNI yang Mendapat Tanda Kehormatan Bintang Mahaputera tahun 1959 s.d. 2003" (PDF). Sekretariat Negara Republik Indonesia. 10 September 2018. Diarsipkan dari asli (PDF) tanggal 5 Agustus 2022. Diakses tanggal 20 Januari 2021.
Jabatan politik
Didahului oleh:
Guilherme Maria Gonçalves
Gubernur Timor Timur
1982–1992
Diteruskan oleh:
José Abílio Osório Soares
Jabatan diplomatik
Didahului oleh:
Andaliah Lamtiur Panggabean
Duta Besar Indonesia untuk Rumania
1994–1997
Diteruskan oleh:
Tjahjani Sukadi


Ikon rintisan

Artikel bertopik biografi politikus Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Mário_Viegas_Carrascalão&oldid=26904571"
Kategori:
  • CS1 sumber berbahasa asing (ISO 639-2)
  • Kelahiran 1937
  • Kematian 2017
  • Meninggal usia 80
  • Duta Besar Indonesia untuk Rumania
  • Gubernur Timor Timur
  • Politikus Timor Leste
  • Penerima Bintang Mahaputera Utama
Kategori tersembunyi:
  • Pages using the JsonConfig extension
  • Galat CS1: parameter tidak didukung
  • Pages using infobox officeholder with ambassador from or minister from
  • Artikel biografi dengan tabel penghargaan
  • Semua orang yang sudah meninggal
  • Tanggal kelahiran 12 Mei
  • Tanggal kematian 19 Mei
  • Artikel dengan templat lahirmati
  • Semua artikel biografi
  • Artikel biografi Februari 2025
  • Artikel dengan pernyataan yang tidak disertai rujukan
  • Artikel dengan pernyataan yang tidak disertai rujukan Februari 2025
  • Semua artikel rintisan
  • Rintisan biografi politikus Indonesia
  • Semua artikel rintisan Februari 2025
  • Semua tokoh Indonesia
  • Semua rintisan biografi
  • Rintisan biografi Indonesia Februari 2025

Best Rank
More Recommended Articles