Putri Luna
| Luna (Princess Luna)  | |
|---|---|
| Tokoh My Little Pony: Friendship Is Magic dan My Little Pony: Equestria Girls | |
 • Atas: Putri Luna dalam episode Bloom & Gloom   • Bawah: Bentuk manusia Wakil Kepala Sekolah Luna di film My Little Pony: Equestria Girls  | |
| Penampilan perdana  | Friendship is Magic dari season 1 (2010) | 
| Penampilan terakhir  | Beetwen Dark and Dawn dari season 9 (2019) | 
| Pencipta | Lauren Faust | 
| Pemeran | Tabitha St. Germain | 
| Informasi | |
| Spesies | Alikorn | 
| Jenis kelamin | betina | 
| Gelar | Princess | 
| Pekerjaan | Penguasa Istana Canterlot bersama Putri Celestia | 
Putri Luna ketika ditransformasikan atau dalam keadaan tertentu lainnya sebagai kuda poni Alicorn, dia adik dari Putri Celestia, dan tokoh antagonis utama pada musim pertama perdana My Little Pony: Friendship Is Magic sebagai Nightmare Moon. Dia juga bibi angkat Putri Cadance. Akhirnya, Elements of Harmony mengembalikan Luna ke dirinya sebelumnya dan dia kembali untuk memerintah Equestria bersama kakak perempuannya.[1] Selain bertugas untuk mengatur peredaran bulan, dia juga bertugas untuk menjaga mimpi para poni di Equestria.



