More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Transformator uji belitan kaskade - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Transformator uji belitan kaskade - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Transformator uji belitan kaskade

Tambah pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Transformator uji belitan kaskade adalah transformator uji yang menggunakan belitan kaskade. Pemakaiannya untuk membangkitkan tegangan tinggi dengan nilai lebih dari 100 kV. Jenis belitan ini terbagi menjadi dua macam kelompok belitan. Belitan pertama meliputi kumparan primer, kumparan sekunder dan kumparan kompensasi. Salah satu kaki inti transformator digunakan sebagai tempat membelitkan seluruh belitan tersebut. Proses pembelitan dilakukan secara berlapis. Selain itu, belitan harus berurutan mulai dari kumparan primer, sekunder lalu kompensasi. Pada kelompok belitan kedua, jenis kumparannya sama dengan belitan pertama. Cara pembelitan dan posisinya juga sama. Urutan pembelitan juga sama dengan belitan pertama. Transformator uji akan menghasilkan gaya gerak listrik induksi ketika belitan pertama dihubungkan ke sumber tegangan arus bolak-balik. Arus eksitasi yang dihasilkan kemudian diteruskan ke belitan kedua sehingga timbul pula gaya gerak listrik induksi. Hubungan kumparan ini berbentuk rangkaian seri sehiingga gaya gerak listrik yang dihasilkan merupakan gabungan dari gaya gerak listrik di belitan pertama dan belitan kedua.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Tobing, Bonggas L. (2012). Dasar-Dasar Teknik Pengujian Tegangan Tinggi (Edisi 2). Jakarta: Penerbit Erlangga. hlm. 49–50. ISBN 978-602-241-029-4.{{cite book}}: Pemeliharaan CS1: Status URL (link)
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Transformator_uji_belitan_kaskade&oldid=24586606"
Kategori:
  • Transformator
  • Pengujian tegangan tinggi
  • Transformator uji
Kategori tersembunyi:
  • Pages using the JsonConfig extension
  • Pemeliharaan CS1: Status URL

Best Rank
More Recommended Articles