More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Tron: Legacy - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Tron: Legacy - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Tron: Legacy

  • العربية
  • مصرى
  • Azərbaycanca
  • Беларуская
  • Български
  • Català
  • Cebuano
  • Čeština
  • Deutsch
  • English
  • Español
  • Euskara
  • فارسی
  • Suomi
  • Français
  • Galego
  • עברית
  • हिन्दी
  • Magyar
  • Italiano
  • 日本語
  • ქართული
  • 한국어
  • Lietuvių
  • Latviešu
  • Bahasa Melayu
  • Nederlands
  • Norsk bokmål
  • Polski
  • Português
  • Română
  • Русский
  • Simple English
  • Svenska
  • ไทย
  • Türkçe
  • Українська
  • Tiếng Việt
  • 中文
  • 粵語
Sunting pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
  • Wikimedia Commons
  • Butir di Wikidata
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Tron: Legacy
A man releasing a disc upwards into the air, embraced by a woman
Theatrical release poster
SutradaraJoseph Kosinski
ProduserSean Bailey
Jeffrey Silver
Steven Lisberger
SkenarioAdam Horowitz
Edward Kitsis
CeritaAdam Horowitz
Edward Kitsis
Brian Klugman
Lee Sternthal
Berdasarkan
Characters
oleh Steven Lisberger
Bonnie MacBird
PemeranGarrett Hedlund
Jeff Bridges
Olivia Wilde
Bruce Boxleitner
Michael Sheen
Penata musikDaft Punk
SinematograferClaudio Miranda
PenyuntingJames Haygood
Perusahaan
produksi
LivePlanet
Sean Bailey Productions
DistributorWalt Disney Pictures
Tanggal rilis
  • 17 Desember 2010 (2010-12-17) (Amerika Serikat & Indonesia)
[1][2]
Durasi127 Menit[3]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$170 million[4][5]
Pendapatan
kotor
$400,062,763[4][6]

Tron: Legacy merupakan sebuah film Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 2010. Film yang disutradarai oleh Joseph Kosinski ini pemainnya antara lain oleh Garrett Hedlund, Jeff Bridges, Olivia Wilde, Bruce Boxleitner, Michael Sheen, dan masih banyak lagi. Tanggal rilisnya pada 17 Desember 2010.

Alur

[sunting | sunting sumber]

Sam flynn yang sudah besar melacak ayahnya dengan bantuan Alan bradley partner ayahnya, Sam pergi ke Grid untuk mencari ayahnya yang hilang, ia ditangkap oleh pasukan Clu (kloningan ayahnya), ia disangka adalah sebuah program liar yang belum mempunyai cakram, setelah sampai arena games, ia ditempelkan sebuah cakram yang berisi memori dirinya sendiri, setelah pemasangan ia mengikuti kompetisi agar bisa mencari ayahnya. Di kompetisi pertama yaitu lempar Cakram, Sam masih mengira bahwa kompetisi itu mudah tetapi tidak setelah melihat beberapa orang yang kalah harus mati, Sam melakukan pelanggaran dan melawan Rinzler, Sam nyaris mati karena terkena cakram Rinzler, Rinzler menolak untuk membunuh Sam lau Rinzler membawa Sam Ke Clu, Sam mengira Clu adalah ayahnya tetapi tidak setelah Clu mengajaknya bermain Lightcycle, Sam dan Timnya kalah tetapi tidak setelah ia diselamatkan Program perempuan bernama Quorra, Sam diajak ke tempat ayahnya, setelah berhasil menemukan ayahnya . Sam, Kevin & Quorra mencoba melarikan diri dari Grid, Clu yang menghadang berhasil mengambil Cakram Kevin untuk membuka portal ke bumi, dengan ketangkasan Sam, Sam berhasil mengambil Cakram ayahnya dan pergi menggunakan rampasan pesawat . pesawat itu dikejar oleh Clu dan pasukannya, saat Rinzler ingin menembak Kevin tanpa disadari Rinzler berubah menjadi Tron dan menghadang Clu sampai Tron terjatuh dan mati. Setelah sampai di portal Sam, kevin dan Quorra dihadang Clu sendirian, Clu mengambil cakram Kevin dan membiarkan Sam dan Quorra pergi. Tanpa disadari ternyata Clu telah mengambil cakram Quorra yang telah ditukar Kevin, Sam dan Quorra akhirnya berhasil ke bumi dan membiarkan Kevin menghadang Clu, dengan kekuatan abadinya didunianya Kevin berhasil menghancurkan Clu dan Grid . Pada Epilog Sam yang bertemu dengan Quorra dalam bentuk manusia berjalan-jalan dengan Motor Ducati Sam dan melihat matahari terbit

pemeran

[sunting | sunting sumber]
  • Garrett Hedlund sebagai Sam Flyyn
  • Jeff Bridges sebagai Kevin Flyyn / clu
  • Olivia Wilde sebagai Quorra
  • Bruce Boxleitner sebagai Alan bradley / Tron / Rinzler

Juga memerankan

  • Michael Sheen sebagai Castor / zuse
  • Daft punk sebagai Dj joki Castor
  • Cillian Murphy sebagai Edward Dilinger Jr
  • Jeffrey Nordling sebagai richard mackey
  • James Frain sebagai Jarvis

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Tron: Legacy". Diarsipkan dari asli tanggal 2010-12-05. Diakses tanggal 2010-12-09.
  2. ^ "Tron: Legacy". Diarsipkan dari asli tanggal 2010-12-23. Diakses tanggal 2010-12-09.
  3. ^ Ivan-Zadeh, Larushka. "Tron: Legacy - The grid game that unfortunately lacks spark". Metro. Diarsipkan dari asli tanggal 2012-09-09. Diakses tanggal May 06, 2012. ;
  4. ^ a b "Tron: Legacy (2010)". Box Office Mojo. Amazon. Diakses tanggal December 24, 2010.
  5. ^ Fritz, Ben. "'How Do You Know' flops; 'Tron' doesn't; and like the bear himself, 'Yogi' is soft". Los Angeles Times. Tribune Company. Diakses tanggal December 19, 2010.
  6. ^ "Tron: Legacy - Box Office Data, Movie News, Cast Information". The Numbers. Nash Information Services. Diakses tanggal 2011-04-08.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Tron: Legacy.
  • Situs web resmi
  • Tron: Legacy di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • (Inggris) Tron: Legacy di AllMovie
  • Tron: Legacy di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
  • (Inggris) Tron: Legacy di Metacritic
  • (Inggris) Tron: Legacy di Box Office Mojo
  • Tron: Legacy di Facebook
  • Tron: Legacy di X
  • Tron: 3D Depth Budget Study
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Tron:_Legacy&oldid=22552703"
Kategori tersembunyi:
  • Pages using the JsonConfig extension
  • Galat CS1: parameter tidak didukung
  • Galat CS1: tanggal
  • Artikel film Januari 2023
  • Semua artikel film
  • Semua film yang dirilis Desember 2010
  • Situs web resmi berbeda dengan Wikidata dan Wikipedia
  • Nama pengguna Twitter sama seperti Wikidata

Best Rank
More Recommended Articles