Yumi Asō
| Yumi Asō | |
|---|---|
Yumi (2024) | |
| Nama asal | 麻生 祐未 |
| Lahir | Yumi Okumura 15 Agustus 1963 Izumisano, Prefektur Osaka, Jepang |
| Pekerjaan | Aktris |
| Tahun aktif | 1983-sekarang |
| Tinggi | 161 cm (5 ft 3 in) |
| Suami/istri | Toshiya Nagasawa (2004–2008) |
| Anak | 1 |
| |
Yumi Okumura (奥村 由美, Okumura Yumi, lahir 15 Agustus 1963) atau Yumi Asō (麻生 祐未, Asō Yumi), adalah seorang aktris asal Jepang. Ia merupakan keponakan dari Chiyo Okumura.[1] Ia dan Toshiya Nagasawa menikah pada Maret 2004, dan memiliki satu anak.[2] Mereka berpisah setelah kurang dari dua tahun bersama-sama, dan akhirnya resmi bercerai pada tahun 2008.[2]
Referensi
- ^ Yomiuri Nenkan 2010 [Yomiuri Yearbook 2010]. Yomiuri Shimbun. 2010. hlm. 176.
- ^ a b 麻生祐未 昨夏離婚していた… [Yumi Aso divorced last summer] (dalam bahasa Jepang). 2009-01-27. Diakses tanggal 15 February 2013.
Pranala luar
- Official agency profile Diarsipkan 2016-10-04 di Wayback Machine. (dalam bahasa Jepang)
- Yumi Asō di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Jepang) Yumi Asō pada Japanese Movie Database.

