Aindua, Mimika Barat Jauh, Mimika
Aindua | |
|---|---|
| Negara | |
| Provinsi | Papua Tengah |
| Kabupaten | Mimika |
| Kecamatan | Mimika Timur |
| Kodepos | 99974 |
| Kode Kemendagri | 94.04.11.2003 |
| Luas | ... km² |
| Jumlah penduduk | ... jiwa |
| Kepadatan | ... jiwa/km² |
Aindua (atau Ayndua) adalah kampung yang berada di distrik Mimika Barat Jauh, Mimika, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, Indonesia.
Salah satu sungai yang terdapat di wilayah ini adalah Sungai Aindua yang sekaligus sebagai pembatas alami dengan wilayah yang berada di sebelah baratnya, Potowayburu.[1]
Referensi
- ↑ "Peta Interaktif SIGAP Kementerian LHK - Klasifikasi DAS". Geoportal MenLHK. Diakses tanggal 2025-09-17.
Pranala luar
- (Indonesia) Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-145 Tahun 2022 tentang Pemberian dan Pemutakhiran Kode, Data Wilayah Administrasi Pemerintahan, dan Pulau tahun 2021
- (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan
- (Indonesia) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan

