More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Golf pada Olimpiade Musim Panas 2020 - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Golf pada Olimpiade Musim Panas 2020 - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Golf pada Olimpiade Musim Panas 2020

  • Català
  • Čeština
  • Dansk
  • Deutsch
  • Ελληνικά
  • English
  • Español
  • Eesti
  • Euskara
  • فارسی
  • Suomi
  • Français
  • Frysk
  • Magyar
  • Italiano
  • 日本語
  • 한국어
  • Lietuvių
  • Latviešu
  • Македонски
  • Bahasa Melayu
  • Nederlands
  • Norsk bokmål
  • Polski
  • Português
  • Română
  • Русский
  • Svenska
  • ไทย
  • Українська
  • 中文
Sunting pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
  • Wikimedia Commons
  • Butir di Wikidata
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Golf pada
Olimpiade Musim Panas 2020
LokasiKasumigaseki Country Club
Saitama
Tanggal29 Juli s.d. 7 Agustus 2021
Jumlah disiplin2
Peserta120 dari 42 negara
← 2016
2024 →

Golf pada Olimpiade Musim Panas 2020 adalah pelaksanaan cabang olahraga golf pada penyelenggaraan Olimpiade Musim Panas 2020. Kompetisi pada cabang olahraga ini berlangsung di sisi timur dari Kasumigaseki Country Club, Saitama. Edisi ini menandingkan 2 nomor, yakni tunggal putra dan tunggal putri.[1] 120 atlet dari 42 negara bertanding dalam edisi ini. Golf kembali dipertandingkan dalam Olimpiade pada 2016, setelah sebelumnya terakhir dipertandingkan pada 1904. Cabang olahraga ini menggunakan sistem stroke play 72 lubang.

Jadwal

[sunting | sunting sumber]

[2][3]

R1 Ronde 1 R2 Ronde 2 R3 Ronde 3 FR Ronde final
Event↓/Date → Jul 29 Jul 30 Jul 31 Aug 1 Aug 2 Aug 3 Aug 4 Aug 5 Aug 6 Aug 7
Tunggal putra R1 R2 R3 FR
Tunggal putri R1 R2 R3 FR

Peserta

[sunting | sunting sumber]

Sebanyak 120 pemain dari 42 Komite Olimpiade Nasional (KON) berpartisipasi pada Olimpiade Musim Panas 2020.

  •  Afrika Selatan (2)
  •  Amerika Serikat (8)
  •  Argentina (1)
  •  Australia (4)
  •  Austria (3)
  •  Belanda (1)
  •  Belgia (3)
  •  Britania Raya (4)
  •  Ceko (2)
  •  Chili (2)
  •  Denmark (4)
  •  Ekuador (1)
  •  Filipina (3)
  •  Finlandia (4)
  •  Hong Kong (1)
  •  India (4)
  •  Irlandia (4)
  •  Italia (4)
  •  Jepang (4)
  •  Jerman (4)
  •  Kanada (4)
  •  Kolombia (2)
  •  Korea Selatan (6)
  •  Malaysia (2)
  •  Maroko (1)
  •  Meksiko (4)
  •  Norwegia (3)
  •  Paraguay (1)
  •  Polandia (1)
  •  Prancis (4)
  •  Puerto Riko (2)
  •  Selandia Baru (2)
  •  Slovenia (1)
  •  Slowakia (1)
  •  Spanyol (4)
  •  Swedia (4)
  •  Swiss (2)
  •  Thailand (4)
  •  Tionghoa Taipei (3)
  •  Tiongkok (4)
  •  Venezuela (1)
  •  Zimbabwe (1)

Kualifikasi

[sunting | sunting sumber]

Kualifikasi ditentukan berdasarkan peringkat dunia per 21 Juni 2021 (putri) dan 28 Juni 2021 (putri), dengan 60 pemain terkualifikasi untuk masing-masing kategori putra dan putri. 15 pemain teratas dari setiap jenis kelamin memenuhi syarat, dengan batas empat pegolf per negara yang dapat memenuhi syarat dengan cara ini. Kuota yang tersisa diberikan kepada pemain dengan peringkat tertinggi dari negara yang belum memiliki dua pegolf yang memenuhi syarat. IGF menjamin bahwa setidaknya satu pegolf dari negara tuan rumah dan setiap wilayah geografis (Afrika, Amerika, Asia, Eropa, dan Oseania) akan memenuhi syarat. IGF memposting daftar kualifikasi mingguan berdasarkan peringkat pada saat itu untuk putra dan putri.

Lokasi penyelenggaraan

[sunting | sunting sumber]

Pertandingan diadakan di lapangan Timur dari Kumigaseki Country Club.[4]

Perolehan medali

[sunting | sunting sumber]

Klasemen mendali

[sunting | sunting sumber]

  *   Tuan rumah penyelenggara (Jepang)

PeringkatNOCEmasPerakPerungguTotal
1 Amerika Serikat (USA)2002
2 Jepang (JPN)*0101
 Slowakia (SVK)0101
4 Selandia Baru (NZL)0011
 Tionghoa Taipei (TPE)0011
Total (5 NOC)2226

Peraih medali

[sunting | sunting sumber]
Kategori Emas Perak Perunggu
Tunggal putra Xander Schauffele
 Amerika Serikat
Rory Sabbatini
 Slowakia
Pan Cheng-tsung
 Tionghoa Taipei
Tunggal putri Nelly Korda
 Amerika Serikat
Mone Inami
 Jepang
Lydia Ko
 Selandia Baru

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Tokyo 2020: Golf" (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari asli tanggal 2020-02-25. Diakses tanggal 2018-07-13.
  2. ^ "Schedule - Golf Tokyo 2020 Olympics". Olympian Database (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari asli tanggal 2021-04-22. Diakses tanggal 2021=04=01. ;
  3. ^ "Golf Competition Schedule". Tokyo 2020 (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari asli tanggal 2021-04-24. Diakses tanggal 2021=04=01. ;
  4. ^ "Tokyo 2020 Olympic Golf Course" (dalam bahasa Inggris). International Golf Federation. Diarsipkan dari asli tanggal 2023-07-10. Diakses tanggal 2021-07-07.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
  • Hasil Diarsipkan 2021-08-07 di Wayback Machine.
  • l
  • b
  • s
Cabang olahraga pada Olimpiade Musim Panas 2020
  • Anggar
  • Angkat besi
  • Atletik
  • Balap sepeda
  • Berkuda
  • Bisbol
  • Bola basket
  • Bola tangan
  • Bola voli
  • Bulu tangkis
  • Dayung
  • Golf
  • Gulat
  • Hoki lapangan
  • Judo
  • Kano
  • Karate
  • Layar
  • Loncat indah
  • Menembak
  • Panahan
  • Pancalomba modern
  • Panjat tebing
  • Polo air
  • Renang
  • Renang indah
  • Rugbi tujuh
  • Selancar
  • Seluncur papan
  • Senam
  • Sepak bola
  • Sofbol
  • Taekwondo
  • Tenis
  • Tenis meja
  • Tinju
  • Trilomba
Klasemen medali · Daftar peraih medali
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Golf_pada_Olimpiade_Musim_Panas_2020&oldid=23972702"
Kategori:
  • Golf pada Olimpiade Musim Panas 2020
  • Golf pada Olimpiade Musim Panas
  • Cabang olahraga pada Olimpiade Musim Panas 2020
  • Golf dalam tahun 2021
  • Kompetisi golf internasional yang diselenggarakan oleh Jepang
Kategori tersembunyi:
  • Pages using the JsonConfig extension
  • Galat CS1: parameter tidak didukung
  • CS1 sumber berbahasa Inggris (en)
  • Galat CS1: tanggal
  • Templat webarchive tautan wayback

Best Rank
More Recommended Articles