More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Hari Kucing (Jepang) - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hari Kucing (Jepang) - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Hari Kucing (Jepang)

  • 中文
Sunting pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
  • Butir di Wikidata
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Hari Kucing
Dirayakan olehJepang
Tanggal22 Februari

Hari Kucing (Jepang: 猫の日 atau Hari Nyan-Nyan-Nyan) adalah hari peringatan atau perayaan nasional di Jepang untuk menghormati kucing. Hari perayaan ini pertama kali dirayakan pada tahun 1987.[1] Orang-orang di Jepang menyambut Hari Kucing dengan senang dan meriah. Disetiap perayaan akan ada banyak promo pada toko-toko hewan peliharaan di Jepang.[2]

Penetapan perayaan

[sunting | sunting sumber]

Penetapan perayaan Hari Kucing dilakukan dengan cara mensurvei 9000 orang di Jepang. Survei tersebut bertujuan untuk menetapkan tanggal perayaan Hari Kucing. Banyak orang yang memilih tanggal 22, sehingga penetapan hari perayaan ini adalah tanggal 22.[1][2] Kemudian untuk bulannya diambil dari kata dalam bahasa Jepang. Kata "ni" (二) yang artinya "dua", jika diucapkan terdengar dekat dengan kata "nyan" (ニャン) yang berarti "meong".[3] Sehingga angka 2 yang berarti bulan Februari (bulan kedua dalam setahun), dijadikan sebagai bulan penetapan perayaan Hari Kucing di Jepang.

Komite Eksekutif menetapkan 22 Februari sebagai perayaan Hari Kucing.[1][2][3] Selain itu, tanggal 22 Februari jika di Jepang ditulis dengan 22/2, dengan demikian dapat disebut dengan kata "nyan nyan nyan" dalam bahasa Jepang atau "meong meong meong" dalam bahasa Indonesia.[3]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b c Destriyana. Nyan Nyan Nyan Day, perayaan hari kucing di Jepang Diarsipkan 2015-01-19 di Wayback Machine. (25 Februari 2014). www.merdeka.com. Diakses 27 Mei 2014.
  2. ^ a b c Merayakan Hari Kucing Di Jepang Diarsipkan 2020-08-07 di Wayback Machine. (26 Februari 2014). acara-event.com. Diakses 27 Mei 2014.
  3. ^ a b c Nyan Nyan Nyan Day, hari kucing nasional di Jepang Diarsipkan 2019-05-20 di Wayback Machine. (23 Februari 2014). japanesestation.com. Diakses 27 Mei 2014.


  • l
  • b
  • s
link = kucing Kucing domestik
Felinologi
  • Anak kucing
  • Anatomi kucing
  • Genetika kucing
  • Indera kucing
  • Kucing bermata ganjil
  • Kucing kerdil
  • Kucing polidaktil
  • Kucing tupai
  • Mutasi genetik
Genetika bulu
Kucing belang tiga
Kucing biru
Kucing dua warna
Kucing hitam
Kucing putih
Kucing solid
Kucing tabi
Kucing tempurung kura-kura
Kucing warna poin
Kesehatan
Perawatan
  • Anestesi
  • Makanan
  • Pencabutan cakar
  • Peneuteran dan pemandulan
  • Vaksinasi
Penyakit
  • AIDS
  • Asma
  • Cacing gelang
  • Cacing jantung
  • Gangguan kulit
  • Herpes
  • Jerawat
  • Kalisivirus
  • Kurap
  • Kutu
  • Leukemia
  • Lipidosis hati
  • Panleukopenia
  • Penuaan
  • Penyakit saluran kencing bagian bawah
  • Rabies
  • Radang selaput rongga perut dan dada
  • Toksokariasis
  • Toksoplasmosis
Perilaku
  • Bahasa tubuh
  • Berkelahi
  • Bermain dan mainan
  • Kecerdasan
  • Komunikasi (Meong)
  • Kucingan
  • Memijat
  • Mendengkur
  • Refleks meluruskan
Interaksi manusia
–kucing
  • Ailurofobia
  • Daging kucing
  • Kafe kucing
  • Kontes kucing
  • Kucing anjing
  • Kucing dan Islam
  • Kucing di Mesir kuno
  • Kucing jalanan
  • Kucing kapal
  • Kucing pekerja
  • Kucing pertanian
  • Penggambaran budaya
  • Peternakan kucing
  • Terapi bantuan hewan
Pendaftaran
  • American Cat Fanciers Association
  • Associazione Nazionale Felina Italiana
  • Canadian Cat Association
  • Cat Aficionado Association
  • Cat Fanciers' Association
  • Emirates Feline Federation
  • Fédération Internationale Féline
  • Governing Council of the Cat Fancy
  • Southern Africa Cat Council
  • The International Cat Association
  • World Cat Federation
Ras
(Daftar lengkap)
(Ras percobaan)
Domestik
  • Abisinia
  • Anatolia
  • Anggora turki
  • Asia
  • Bahraini dilmun
  • Bali
  • Berhias california
  • Birma
  • Biru rusia
  • Bulu dawai amerika
  • Bulu dua warna oriental
  • Bulu panjang oriental
  • Bulu pendek amerika
  • Bulu pendek brasil
  • Bulu pendek britania
  • Bulu pendek eksotis
  • Bulu pendek eropa
  • Bulu pendek oriental
  • Bulu pendek titik warna
  • Bulu setengah panjang asia
  • Burma
  • Burmilla
  • Chantilly
  • Chartreux
  • Cokelat havana
  • Cokelat york
  • Cymric
  • Dragon li
  • Dwelf
  • Ekor bundel jepang
  • Ekor bundel kurilia
  • Ekor bundel mekong
  • Ekor cincin amerika
  • Genetta
  • Himalaya
  • Hutan norwegia
  • Telinga ikal amerika
  • Jawa
  • Kabut australia
  • Kasymir
  • Keuda amerika
  • Khao manee
  • Korat
  • Lambkin
  • Laperm
  • Levkoy ukraina
  • Telinga Lipat skotlandia
  • Lykoi
  • Maine coon
  • Malaysia
  • Manx
  • Mau arab
  • Mau mesir
  • Minskin
  • Munchkin
  • Napoleon
  • Nebelung
  • Ocicat
  • Ojos azules
  • Persia
  • Peterbald
  • Pixiebob
  • Raas
  • Ragamuffin
  • Ragdoll
  • Rex cornish
  • Rex devon
  • Rex jerman
  • Rex oregon
  • Rex selkirk
  • Sailan
  • Sfinks
  • Sfinks don
  • Siam
  • Siberia
  • Singapura
  • Skookum
  • Snowshoe
  • Somali
  • Thai
  • Tiffanie australia
  • Tonkin
  • Toyger
  • Van turki
Hibrida
  • Bengal
  • Chausie
  • Cheetoh
  • Sabana
  • Kucing serengeti
  • Ussuri
Ras lokal
  • Aegea
  • Domestik berbulu panjang
  • Domestik berbulu pendek
  • Kellas
  • Siprus
  • Sokoke
  • Van
Topik terkait
  • Hari Kucing
    • AS
    • Internasional
    • Jepang
  • Garukan kucing
  • Kandang kucing
  • Kotak kotoran
  • Pohon kucing
  • Tokoh kucing
  • Commons page Commons
  • Kategori
  • Portal Portal
Ikon rintisan

Artikel bertopik felidae ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Jepang

Artikel bertopik Jepang ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Hari_Kucing_(Jepang)&oldid=24018958"
Kategori:
  • Hari raya
  • Hari raya di Jepang
  • Kucing
Kategori tersembunyi:
  • Templat webarchive tautan wayback
  • Kotak info hari libur dengan kotak isian kosong
  • Artikel dengan kotak info hari libur
  • Kotak info hari raya tetap
  • Artikel mengandung aksara Jepang
  • Semua artikel rintisan
  • Semua artikel rintisan selain dari biografi
  • Rintisan bertopik felidae
  • Semua artikel rintisan Agustus 2023
  • Rintisan bertopik Jepang

Best Rank
More Recommended Articles