More Info
KPOP Image Download
  • Top University
  • Top Anime
  • Home Design
  • Top Legend



  1. ENSIKLOPEDIA
  2. Pemilihan umum Presiden Indonesia di Sulawesi Tengah 2024 - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Pemilihan umum Presiden Indonesia di Sulawesi Tengah 2024 - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Pemilihan umum Presiden Indonesia di Sulawesi Tengah 2024

Tambah pranala
  • Halaman
  • Pembicaraan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Perkakas
Tindakan
  • Baca
  • Sunting
  • Sunting sumber
  • Lihat riwayat
Umum
  • Pranala balik
  • Perubahan terkait
  • Pranala permanen
  • Informasi halaman
  • Kutip halaman ini
  • Lihat URL pendek
  • Unduh kode QR
Cetak/ekspor
  • Buat buku
  • Unduh versi PDF
  • Versi cetak
Dalam proyek lain
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Artikel utama: Pemilihan umum Presiden Indonesia 2024
Pemilihan Umum Presiden Indonesia di Sulawesi Tengah 2024
Logo pemilihan umum
Logo pemilihan umum
Maskot pemilihan umum
Maskot pemilihan umum
Sebelum
2019
Sebelum
2029
14 Februari 2024 (14 Februari 2024)
Jajak pendapat
Pemilih terdaftar2.236.703 jiwa[1]
Kehadiran pemilih1.822.442 jiwa[2]
Suara terhitung
100%
per 20 Maret 2024 [3]
Kandidat
Pasangan calon Partai Koalisi
69.57%
Prabowo Subianto
Gibran Rakabuming
Gerindra Koalisi Indonesia Maju
Suara populer: 1.251.313

   

21.50%
Anies Baswedan
Muhaimin Iskandar
Independen[a] Koalisi Perubahan
Suara populer: 386.743

   

8.93%
Ganjar Pranowo
Mahfud MD
PDI-P Kerja Sama Partai Politik
Suara populer: 160.594

   

Hasil Resmi




Peta persebaran suara
Hasil rekapitulasi penghitungan suara per kecamatan di Sulawesi Tengah
Hasil rekapitulasi penghitungan suara per kecamatan di Sulawesi Tengah dengan menggunakan skema warna kontinu
Presiden petahana
Joko Widodo

PDI-P

Presiden terpilih

Prabowo Subianto
Gerindra

Pemilihan Umum Presiden Indonesia di Sulawesi Tengah 2024, disebut juga Pilpres 2024, adalah pemilihan umum kelima di Indonesia yang bertujuan untuk memilih Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia. Pemilihan dilakukan untuk menentukan pemangku jabatan presiden dan wakil presiden masa bakti 2024–2029 dan telah dilaksanakan serentak di seluruh provinsi pada Rabu, 14 Februari 2024. Pemilihan ini menjadi kontestasi politik untuk memilih presiden baru menggantikan Joko Widodo yang purna tugas dari jabatannya setelah menjabat dua periode sebagai presiden dan tidak dapat mencalonkan diri lagi berdasarkan konstitusi.

Pemilihan presiden dan wakil presiden Indonesia 2024 diikuti oleh 3 pasangan kandidat. Adapun ketiga pasangan kandidat yakni nomor urut 1 dengan calon presiden Anies Baswedan dan calon wakil presiden Muhaimin Iskandar. Nomor urut 2, dengan calon presiden Prabowo Subianto dan calon wakil presiden Gibran Rakabuming. Dan nomor urut 3 dengan calon presiden Ganjar Pranowo dan calon wakil presiden Mahfud MD. Penetapan nomor urut diadakan pada 14 November 2023, di kantor Komisi Pemilihan Umum, Jakarta.[5]

Pemilihan umum ini akan dilaksanakan bersamaan dengan Pemilihan Umum Anggota DPR RI, DPD RI, dan DPRD di seluruh Indonesia.

Hasil

[sunting | sunting sumber]
Hasil perhitungan suara oleh Komisi Pemilihan Umum[1].
s • b Ringkasan hasil pemilu Presiden Indonesia 14 Februari 2024 di Provinsi Sulawesi Tengah
Calon Pasangan Koalisi Partai Suara %
Anies Baswedan Muhaimin Iskandar Koalisi Perubahan 386.743 21,50%
Prabowo Subianto Gibran Rakabuming Koalisi Indonesia Maju 1.251.313 69,57%
Ganjar Pranowo Mahfud MD Kerja Sama Partai Politik 160,594 8,93%
Total 1.798.650 100%
Suara sah 1.798.650
Suara tidak sah 23.792
Pemilih pengguna hak pilih 1.822.442
Pemilih terdaftar 2.236.703
Sumber: KPU[2]

Berdasarkan Kabupaten dan Kota

[sunting | sunting sumber]

Berikut adalah hasil resmi perolehan suara yang bersumber dari situs KPU Republik Indonesia, berdasarkan Kabupaten/Kota di Provinsi Sulawesi Tengah:

Suara menurut wilayah Grafik
Selisih suara
Anies Baswedan
Muhaimin Iskandar

Koalisi Perubahan
Prabowo Subianto
Gibran Rakabuming

Koalisi Indonesia Maju
Ganjar Pranowo
Mahfud MD

Kerja Sama Partai Politik
Suara % Suara % Suara %
Banggai 41.503 18,78% 148.902 67,39% 30.550 13,83%






Poso 16.350 11,86% 105.910 76,83% 15.591 11,31%






Donggala 38.208 21,34% 127.704 71,32% 13.150 7,34%






Toli-Toli 29.539 30.07% 84.076 63,94% 7.869 5.98%





Buol 25.389 27.75% 61.231 66,93% 4.865 5,32%






Morowali 25.727 24,29% 75.506 71,28% 4.697 4,43%






Banggai Kepulauan 12.259 16,24% 53.760 71,22% 9.468 12,54%






Parigi Moutong 52.809 20,33% 183.296 70,56% 23.658 9,11%






Tojo Una-Una 22.725 22,56% 71.400 70,87% 6.620 6,57%






Sigi 25.850 16,40% 116.498 73.89% 15.313 9.71%






Banggai Laut 7.786 17,53% 33.094 74,51% 3.536 7,96%






Morowali Utara 11.843 13,79% 64.075 74,60% 9.974 11,61%





Kota Palu 66.755 32,11% 125.861 60,53% 15.303 7,36%






Sumber: KPU[6]

Catatan

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Pencalonan Anies Baswedan sebagai kandidat presiden dipromotori oleh Partai NasDem. Dia tetap menjadi politikus independen sejak awal dicalonkan.[4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "DPT Pemilu 2024 Nasional, 204,8 Juta Pemilih". Jakarta: Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia. 2 Juli 2023. Diakses tanggal 19 Februari 2024.
  2. ^ a b "Hasil Resmi PPWP Sulawesi Tengah". D-Hasil Provinsi PPWP (PDF). Komisi Pemilihan Umum. Diarsipkan dari asli (PDF) tanggal 19 March 2024.
  3. ^ "Hasil Hitung Suara Pemilu Presiden & Wakil Presiden RI 2024 Wilayah Pemilihan Provinsi Sulawesi Tengah". Jakarta: Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia. 20 Maret 2024. Diakses tanggal 21 Maret 2024.
  4. ^ Dirgantara, Adhyasta (3 Oktober 2022). "Diusung Jadi Capres, Nasdem Tak Wajibkan Anies Baswedan Gabung ke Partai". Kompas. Jakarta. Diakses tanggal 17 Februari 2024.
  5. ^ "KPU Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Pemilu 2024". www.kpu.go.id. 14 November 2023. Diakses tanggal 17 Februari 2024.
  6. ^ "Hasil Resmi PPWP Sulawesi Tengah". D-Hasil Provinsi PPWP (PDF). Komisi Pemilihan Umum. Diarsipkan dari asli (PDF) tanggal 19 March 2024.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
  • l
  • b
  • s
Hasil pemilihan umum Presiden Indonesia 2024 menurut provinsi
  • Aceh
  • Bali
  • Banten
  • Bengkulu
  • DI Yogyakarta
  • DKI Jakarta
  • Gorontalo
  • Jambi
  • Jawa Barat
  • Jawa Tengah
  • Jawa Timur
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Selatan
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Timur
  • Kalimantan Utara
  • Kepulauan Bangka Belitung
  • Kepulauan Riau
  • Lampung
  • Maluku
  • Maluku Utara
  • Nusa Tenggara Barat
  • Nusa Tenggara Timur
  • Papua
  • Papua Barat
  • Papua Barat Daya
  • Papua Pegunungan
  • Papua Selatan
  • Papua Tengah
  • Riau
  • Sulawesi Barat
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Tenggara
  • Sulawesi Utara
  • Sumatera Barat
  • Sumatera Selatan
  • Sumatera Utara
  • l
  • b
  • s
Pemilihan di Indonesia
Umum
Presiden
Tidak langsung
  • 1945
  • 1963
  • 1968
  • 1973
  • 1978
  • 1983
  • 1988
  • 1993
  • 1998
  • 1999
  • 2001 (Wapres)
Langsung
  • 2004
  • 2009
  • 2014
  • 2019
  • 2024
  • 2029
Legislatif
  • 1955
  • 1971
  • 1977
  • 1982
  • 1987
  • 1992
  • 1997
  • 1999
  • 2004
  • 2009
  • 2014
  • 2019
  • 2024
  • 2029
Lokal
Legislatif
daerah
  • 1957–1958
Kepala
daerah
  • 2005
  • 2006
  • 2007
  • 2008
  • 2010
  • 2011
  • 2012
  • 2013
  • 2015
  • 2017
  • 2018
  • 2020
  • 2024
  • 2029
Lainnya
  • Konstituante (1955)
  • l
  • b
  • s
Pemilihan umum presiden dan wakil presiden di Indonesia
1945
  1. Soekarno
  2. Mohammad Hatta
1963
  1. Soekarno
1968
  1. Soeharto
1973
  1. Soeharto
  2. Hamengkubuwana IX
1978
  1. Soeharto
  2. Adam Malik
  3. Ali Sadikin
  4. Judilherry Justam
1983
  1. Soeharto
  2. Umar Wirahadikusumah
1988
  1. Soeharto
  2. Soedharmono
  3. Jaelani Naro
1993
  1. Soeharto
  2. Try Sutrisno
1998
  1. Soeharto
  2. Bacharuddin Jusuf Habibie
1999
  1. Abdurrahman Wahid
  2. Megawati Soekarnoputri
  3. Hamzah Haz
2004
  1. Wiranto-Salahuddin Wahid
  2. Megawati Soekarnoputri-Hasyim Muzadi
  3. Amien Rais-Siswono Yudo Husodo
  4. Susilo Bambang Yudhoyono-Jusuf Kalla
  5. Hamzah Haz-Agum Gumelar
2009
  1. Megawati Soekarnoputri-Prabowo Subianto
  2. Susilo Bambang Yudhoyono-Boediono
  3. Jusuf Kalla-Wiranto
2014
  1. Prabowo Subianto-Hatta Rajasa
  2. Joko Widodo-Jusuf Kalla
2019
  1. Joko Widodo-Ma'ruf Amin
  2. Prabowo Subianto-Sandiaga Uno
2024
  1. Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar
  2. Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming
  3. Ganjar Pranowo-Mahfud MD
2029
  • calon terpilih belum diketahui
nama yang ditebalkan adalah calon terpilih dari setiap siklus pemilihan
Ikon rintisan

Artikel bertopik politik ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pemilihan_umum_Presiden_Indonesia_di_Sulawesi_Tengah_2024&oldid=26765994"
Kategori:
  • Pemilihan umum Presiden Indonesia 2024
  • Pemilihan umum di Sulawesi Tengah
Kategori tersembunyi:
  • Pages using the JsonConfig extension
  • AC dengan 0 elemen
  • Semua artikel rintisan
  • Rintisan bertopik politik
  • Semua artikel rintisan Januari 2025

Best Rank
More Recommended Articles